Lewati navigasi

•Oktober 28, 2008 • Tidak ada Komentar

Ebook ini berisi tentang administrasi jaringan Linux yang ditulis oleh Tim Pandu pada tahun 2001. Ya…. sudah sangat lama, tapi menurut saya bisa digunakan sebagai referensi tambahan karena banyak bagian yang masih relevan. Isinya antara lain :
I. Pengenalan Jaringan, membahas tentang topologi, TCP/IP, LAN dsb.
II. Server Samba, membahas instalasi konfigurasi samba
III. Server FTP, membahas instalasi dan konfigurasi FTP
IV. Server DNS, membahas instalasi dan konfigurasi DNS server dan client
V. Server Web, membahas instalasi dan konfigurasi apache, virtual host dsb
VI. Mail Server, membahas instalasi dan konfigurasi Mail server, sendmail.
VII. Proxy, membahas intalasi dan konfigurasi squid
VIII Dasar Keamanan Jaringan, membahas IDS, sekuruti internet.
Menggunakan Linux distro berbasis RedHat
DOWNLOAD HERE

Tinggalkan komentar